Sabtu, 21 Mei 2011

##Hamba Beriman Kepada-Mu, Ya ALLAH##




Al Baqarah 214 ‘Apakah kamu mengira bahwa kamu akan masuk surga, padahal belum datang kepadamu (cobaan) sebagaimana halnya orang orang terdahulu sebelum kamu? Mereka ditimpa oleh malapetaka dan kesengsaraan, serta diguncangkan (dengan bermacam-macam cobaan) sehingga berkatalah Rasul dan orang-orang yang beriman bersama-sama. ‘Bilakah datangnya pertolongan Allah?’ Ingatlah, sesungguhnya pertolongan Allah itu amat dekat.’

Atau dalam Al Ankabut
dalam ayat 2-3. ‘Apakah manusia mengira bahwa mereka dibiarkan (saja)
mengatakan, ‘Kami telah beriman’, sedang mereka tidak diuji lagi? Dan
sesungguhnya Kami tealh menguji orang-orang yang sebelum mereka, maka
sesungguhnya Allah mengetahui orang-orang yang benar dan sesungguhnya Dia megnetahui orang-orang yang dusta.’





Jika Telah Engkau Nyatakan Ujian Itu Untukku....
Untuk Membuktikan Apa yang Hamba katakan bukanlah ucapan dusta....
Suatu kehormatan dan senang akan hamba terima....

Hamba siap dengan segala yang Engkau ujikan....
hamba siap dengan sangat siap....
menghadapi semuanya....

itulah semangatku...
semangat sebagai seorang hambaMu...
yang merindukan akan pertemuan denganMu...

Aku Adalah HambaMu Yang Beriman...
Maka Ujilah Aku Sebagaimana HambaMu sebelumku...
Mereka Yang Telah Engkau Muliakan....
Syahid Sebagai Syuhada....




"Capung HATI"
solo
10:07
22/05/11

0 komentar:

 

..:::Hati Pencari Cinta ILahi:::.. Blogger Templates Designed by Buat Sendiri | Karya Tangan Terampil. Hati Muhasabah Sang Ikhwan Lahir: 06-01-92. Featured on Karanganyar. © 2011